KONI DIY

logo koni

KONI

Daerah Istimewa Yogyakarta

Berita

DIY RAIH 2 PERUNGGU DI KEJURNAS ANGKAT BESI YOUTH DAN JUNIOR TAHUN 2022

Sleman (30/9/2022) koni.jogjaprov.go.id – Kontingen Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) meraih dua (2) medali perunggu pada ajang Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Angkat Besi Youth dan Junior Tahun 2022 yang berlangsung di GOR Klebengan, Sleman, DIY, pada Selasa-Jum’at (27-30/9). Yakni atas nama atlet Jihan Fitria melalui kelas  49 kilogram (kg) kategori youth putri. Dalam ajang tersebut, jebolan program […]

DIY RAIH 2 PERUNGGU DI KEJURNAS ANGKAT BESI YOUTH DAN JUNIOR TAHUN 2022 Read More »

KONI DIY – KOMISI E DPRD JATENG SHARING PROGRAM PEMBINAAN OLAHRAGA PRESTASI DI DAERAH

Yogyakarta (21/9/2022) koni.jogjaprov.go.id – Komite Olahraga Nasional Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (KONI DIY) menerima Kunjungan Kerja Komisi E Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar), Sekretariat DPRD dan Tim Ahli DPRD Provinsi Jawa Tengah, di kantor setempat pada Rabu (21/9). Melalui pertemuan tersebut, kedua pihak sharing perihal berbagai program pembinaan olahraga prestasi yang

KONI DIY – KOMISI E DPRD JATENG SHARING PROGRAM PEMBINAAN OLAHRAGA PRESTASI DI DAERAH Read More »

RAIH JUARA PIALA AFF U-16 2022, KONI DIY APRESIASI DUA ATLET DIY BERPRESTASI

Yogyakarta (20/9/2022) koni.jogjaprov.go.id – Komite Olahraga Nasional Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (KONI DIY) kembali memberikan apresiasi tinggi kepada dua (2) atlet DIY yang berprestasi, yakni Achmad Zidan Arrosyid dan Fadel Ahmad Arraf. Setelah pada Jum’at (12/8) lalu, kedua atlet muda tersebut meraih prestasi sebagai Juara Piala AFF U-16 Tahun 2022 bersama dengan Tim Nasional (Timnas)

RAIH JUARA PIALA AFF U-16 2022, KONI DIY APRESIASI DUA ATLET DIY BERPRESTASI Read More »

GUNUNGKIDUL SIAP MENJADI TEMPAT PENYELENGGARA PORDA XVII & PEPARDA IV DIY TAHUN 2025

Sleman (10/9/2022) koni.jogjaprov.go.id – Bupati Gunungkidul H. Sunaryanta menyatakan kesiapan pihaknya untuk menjadi tempat diselenggarakannya ajang olahraga multievent tertinggi di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), yakni Pekan Olahraga Daerah (PORDA) XVII dan Pekan Paralimpik Daerah (PEPARDA) IV Tahun 2025 mendatang. Banyak hal tentu akan dipersiapkan jauh-jauh hari untuk menghadapi event yang diadakan oleh Pemerintah Daerah (Pemda)

GUNUNGKIDUL SIAP MENJADI TEMPAT PENYELENGGARA PORDA XVII & PEPARDA IV DIY TAHUN 2025 Read More »

PORDA XVI DIY 2022 – KANDASKAN SLEMAN, TIM YOGYAKARTA RAIH MEDALI EMAS PUTRA & PUTRI VOLI INDOOR

Sleman (6/9/2022) koni.jogjaprov.go.id – Tim Kota Yogyakarta meraih dua (2) gelar juara setelah tampil mendominasi dan mengalahkan Tim Kabupaten Sleman di babak final bola voli indoor putra maupun putri Pekan Olahraga Daerah (PORDA) XVI Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Tahun 2022 yang berlangsung di GOR Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) pada Selasa (6/9).   Masing-masing dengan skor 3-

PORDA XVI DIY 2022 – KANDASKAN SLEMAN, TIM YOGYAKARTA RAIH MEDALI EMAS PUTRA & PUTRI VOLI INDOOR Read More »

PORDA XVI DIY 2022 – AKSI SPORTIF DITUNJUKKAN OLEH PARA ATLET PANJAT TEBING DIY

Sleman (3/9/2022) koni.jogjaprov.go.id – Aksi sportif mewarnai babak final nomor speed classic mix pertandingan cabang olahraga (cabor) panjat tebing Pekan Olahraga Daerah (PORDA) XVI Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Tahun 2022. Dua tim yang bertanding di babak tersebut, yakni Kabupaten Bantul dan Kota Yogyakarta langsung berpelukan dan saling mengucapkan selamat, seusai hasil pertandingan diumumkan oleh dewan juri.   Baik pasangan Abdillah

PORDA XVI DIY 2022 – AKSI SPORTIF DITUNJUKKAN OLEH PARA ATLET PANJAT TEBING DIY Read More »

WAKIL GUBERNUR DIY RESMI BUKA PORDA XVI & PEPARDA III DIY TAHUN 2022

Sleman (1/9/2022) koni.jogjaprov.go.id – Wakil Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) KGPAA Sri Paduka Paku Alam X resmi membuka perhelatan Pekan Olahraga Daerah (PORDA) XVI dan Pekan Paralimpik Daerah (PEPARDA) III DIY Tahun 2022 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada Kamis (1/9) malam. Secara simbolis pembukaan diwarnai dengan penyerahan trofi dari Beliau kepada Ketua Umum Komite Olahraga

WAKIL GUBERNUR DIY RESMI BUKA PORDA XVI & PEPARDA III DIY TAHUN 2022 Read More »

300 PELAJAR YOGYAKARTA IKUTI TES IDENTIFIKASI BAKAT ATLETIK KEMENPORA RI

Yogyakarta (26/8/2022) koni.jogjaprov.go.id – Sejumlah 300 atlet pelajar Kota Yogyakarta terpilih mengikuti Tes Identifikasi Bakat Cabang Olahraga (Cabor) Atletik yang diselenggarakan oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) bekerja sama dengan Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI), Balai Pemuda dan Olahraga Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Daerah Istimewa Yogyakarta (BPO Disdikpora

300 PELAJAR YOGYAKARTA IKUTI TES IDENTIFIKASI BAKAT ATLETIK KEMENPORA RI Read More »

44 CABOR DIBEKALI DASAR PEMBUATAN LPJ DANA PORDA OLEH KONI DIY

Yogyakarta (19/8/2022) koni.jogjaprov.go.id – Komite Olahraga Nasional Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (KONI DIY) membekali ke-44 pengurus daerah cabang olahraga (pengda cabor) perihal dasar pembuatan Laporan Pertanggungjawaban (LPj) Dana Pekan Olahraga Daerah (PORDA) XVI DIY Tahun 2022 di Ruang Rapat Lantai 2 KONI DIY pada Jum’at (19/8). “Kami mengundang ke-44 pengda cabor ini dalam rangka bimbingan

44 CABOR DIBEKALI DASAR PEMBUATAN LPJ DANA PORDA OLEH KONI DIY Read More »

KONI DIY (Panitia PORDA 2022), KONI Kabupaten/Kota, Pengda PSTI, dan Pengda PODSI Bersinergi Validasi Venue

KONI DIY, selaku panitia PORDA 2022, didampingi KONI Kabupaten/Kota melakukan survei ke venue cabor sepak takraw dan cabor dayung. Survei venue ini dilakukan dalam upaya memastikan tempat pelaksanaan PORDA untuk masing-masing cabor. KONI DIY, KONI Kabupaten/Kota, didampingi Pengda PSTI mengawali kunjungan ke Venue Cabor Sepak Takraw yang bertempat di GOR Fajar Gamping Sleman. Dalam kunjungan

KONI DIY (Panitia PORDA 2022), KONI Kabupaten/Kota, Pengda PSTI, dan Pengda PODSI Bersinergi Validasi Venue Read More »

Scroll to Top